Sunday, October 31, 2010

Video Budi Daya dan Bisnis Belut

Belut merupakan jenis ikan konsumsi air tawar dengan bentuk tubuh bulat memanjang yang hanya memiliki sirip punggung dan tubuhnya licin. Belut suka memakan anak-anak ikan yang masih kecil. Biasanya hidup di sawah-sawah, di rawa-rawa/lumpur dan di kali-kali kecil. Di Indonesia sejak tahun 1979, belut mulai dikenal dan digemari, hingga saat ini belut banyak dibudidayakan dan menjadi salah satu komoditas ekspor. Oleh karena itu peluang usaha budidaya belut sekarang mulai di gemari masyarakat. Berikut Video Cara Budidaya Belut :



1. Video Buku Pintar Budi Daya & Bisnis Belut



2. Video Sukses Membibitkan Belut di Lahan Sempit



3. Video Belut Mudah Dibudidaya dan Menguntungkan



Semoga Bermanfaat

3 comments: